Kelly Services, Perusahaan yang berkantor di Gedung Mayapada Sudirman Jakarta ini mengeluarkan standar gaji di Indonesia yang terbaru untuk tahun 2008/2009
Standar Gaji Indonesia 2008/2009 menurut Kelly Services
Menurut saya, standar ini dapat menjadi acuan dalam wawancara jika baru bekerja atau pindah ke tempat kerja yang baru.
Terkadang saat wawancara oleh HR perusahaan tersebut ditanya mau gaji berapa? Banyak calon karyawan yang terjebak pertanyaan ini. Kalau terlalu tinggi dianggap jual mahal, tetapi kalau terlalu rendah nanti rugi dalam karir ke depannya.
Walau ada beberapa pekerjaan yang menurut saya memiliki kisaran gaji lebih besar, namun sebagian besar sudah sesuai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar